Member of Indomobil Group


SEJARAH PERUSAHAAN
Sejarah Indomobil Hino
PT Indomobil Prima Niaga
SEJARAH INDOMOBIL GROUP
PT Indomobil Sukses Internasional Tbk (Perseroan) merupakan suatu kelompok usaha terpadu yang memiliki beberapa anak perusahaan yang bergerak di bidang otomotif yang terkemuka di Indonesia. Perseroan didirikan pada tahun 1976 dengan nama PT. Indomobil Investment Corporation dan pada tahun 1997 dilakukan penggabungan usaha (merger) dengan PT. Indomulti Inti Industri Tbk
Sejak saat itulah status Perseroan berubah menjadi perusahaan terbuka dengan nama PT. Indomobil Sukses Internasional Tbk, dengan kantor pusatnya di Wisma Indomobil I, lantai 6, Jl. MT. Haryono Kav 8, Jakarta Timur - 13330.
Bidang usaha utama Perseroan dan anak perusahaan meliputi: pemegang lisensi merek, distributor penjualan kendaraan, layanan purna jual, jasa pembiayaan kendaraan bermotor, distributor suku cadang dengan merek “IndoParts”, perakitan kendaraan bermotor, produsen komponen otomotif serta kelompok usaha pendukung lainnya.
Semua produk dipersiapkan untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan pelanggan dengan standar kualitas yang dijamin oleh perusahaan prinsipal serta didukung oleh layanan purna jual yang prima melalui jaringanjaringan 3S (Sales, Service, dan Spareparts) yang tersebar di seluruh Indonesia.
Perseroan mengelola merk-merk terkenal dengan reputasi internasional yang meliputi Audi, Foton, Great Wall, Hino, Kalmar, Liugong, Manitou, Nissan, Renault, Renault Trucks, Suzuki, Volkswagen, Volvo, Volvo Trucks, dan Mack Trucks.
Produk-produk yang ditawarkan meliputi jenis kendaraan bermotor roda dua, kendaraan bermotor roda empat, bus, truk, forklift, dan alat berat lainnya. Melalui sinergi dari 4.224 karyawan tetap yang tersebar di seluruh anak perusahaan di Indonesia telah mampu menopang Perseroan
Sejarah INDOMOBIL HINO
INDOMOBIL HINO merupakan group bisnis dealership Hino yang dimiliki atau dikelola oleh Indomobil. Indomobil Hino ditunjuk sebagai dealer resmi PT. Hino Motors Sales Indonesia bergerak dalam jasa penyediaan Truk & Bis , layanan service dan spare part merk Hino.
Indomobil Hino, memulai bisnis sebagai dealer Hino di Gubeng, Surabaya, Jawa Timur tahun 1995 dengan PT. Indomobil Prima Niaga dan PT. Indosentosa Trada di Soekarno Hatta, Bandung, Jawa Barat dan seterusnya tahun 2001 di Kletek, Sidoarjo, Jawa Timur.
Indomobil Hino Group terdiri dari beberapa perusahan yaitu : PT. Unicor Prima Motor, PT. Indomobil Prima Niaga, PT. Indosentosa Trada, PT. Indomobil Cahaya Prima dan PT. Indomobil Sumberbaru
Milestone
SEJARAH INDOMOBIL GROUP
INDOMOBIL HINO merupakan group bisnis dealership Hino yang dimiliki atau dikelola oleh Indomobil. Indomobil Hino ditunjuk sebagai dealer resmi PT. Hino Motors Sales Indonesia bergerak dalam jasa penyediaan Truk & Bis , layanan service dan spare part merk Hino.
Indomobil Hino, memulai bisnis sebagai dealer Hino di Gubeng, Surabaya, Jawa Timur tahun 1995 dengan PT. Indomobil Prima Niaga dan PT. Indosentosa Trada di Soekarno Hatta, Bandung, Jawa Barat dan seterusnya tahun 2001 di Kletek, Sidoarjo, Jawa Timur.
Indomobil Hino Group terdiri dari beberapa perusahan yaitu : PT. Unicor Prima Motor, PT. Indomobil Prima Niaga, PT. Indosentosa Trada, PT. Indomobil Cahaya Prima dan PT. Indomobil Sumberbaru
Milestone
MILESTONE
